ABOUT US

PT Indomas Makmur lestari adalah perusahaan pengembang bisnis di bidang industri pengolahan makanan beku berbahan baku seafood. PT Indomas Makmur Lestari sendiri memiliki standart pengolahan produk dengan standart internasional serta telah tersertifikasi seperti Halal MUI, BPOM, KAN.
Produk – produk yang diolah juga telah menggunakan mesin pengolahan makanan high technology yang canggih, modern serta higienis. Adapun untuk olahan tertentu yang menggunakan peran karyawan untuk menjaga mutu serta bentuk yang lebih baik di beberapa produk. Produk – produk kami pun diolah menggunakan daging ikan segar pilihan langsung dari nelayan. Hingga saat ini kami senantiasa berinovasi dengan menghadirkan produk-produk baru agar tetap mengikuti berkembangan industri yang selalu berkembang.

logo halal
logo sics
logo-bpom